RANCANG BANGUN AUTOMATIC TRANSFER SWITCH (ATS) DAN AUTOMATIC MAIN FAILURE (AMF) BERBASIS ARDUINO UNO R328P PADA PROTOTIPE PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA BAYU (PLTB) 220VAC

Main Article Content

Panky Hermawan
Agus Kiswantono

Abstract

Automatic Transfer Switch (ATS) adalah peralatan elektromekanik yang dapat dikendalikan dan difungsikan untuk memindahkan posisi sumber tenaga listrik, dari jaringan utama (PLN) ke sumber tenaga listrik cadangan yang mana disini memakai prototipe Pembangkit listrik tenaga Bayu (Angin) apabila supali PLN terputus. Automatic Transfer Switch akan mengembalikan pasokan tenaga keposisi normal secara otomatis apabila pasokan tenaga listrik dari jaringan utama telah kembali tersedia. “Automatic Transfer Switch dengan Mikrokontroller Arduino UNO 328P” merupakan perangkat yang dibuat untuk mengubah posisi sakelar utama pemindah PLN / PLTB secara otomatis dan juga melakukan monitoring arus dan tegangan. Mikrokontroller digunakan sebagai pengontrol utamanya dan sensor PZEM 004T sebagai pembaca arus dan tegangannya. Beberapa pengujian fungsional yang dilakukan memperlihatkan hasil bahwa relai pemindah otomatis yang dibuat telah bekerja sebagaimana yang diharapkan. Dan juga monitoring arus, tegangan dan frekuensi dapat tertampil di layar LCD.

Article Details

How to Cite
Panky Hermawan, & Agus Kiswantono. (2020). RANCANG BANGUN AUTOMATIC TRANSFER SWITCH (ATS) DAN AUTOMATIC MAIN FAILURE (AMF) BERBASIS ARDUINO UNO R328P PADA PROTOTIPE PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA BAYU (PLTB) 220VAC. SinarFe7, 3(1). Retrieved from https://journal.fortei7.org/index.php/sinarFe7/article/view/271
Section
Articles

References

Dedi Christian Tohap Silitonga, Automatic Transfer Switch Dengan Mikrokontroller. Politeknik Negeri Batam : 2013

Paul Hendry Ginting, Perancangan Automatic Transfer Switch (Ats) Parameter Transisi Berupa Tegangan Dan Frekuensi Dengan Mikrokontroler Atmega 16. TRANSMISI, 16, (3), 2014, 129

Muhamad Saleh, Rancang Bangun Sistem Keamanan Rumah Menggunakan Relay. Universitas Mercu Buana ISSN: 2086‐ 9479 : 2017

Syahrul Hidayat dkk, Sintesis Polianilin Dan Karakteristik Kinerjanya Sebagai Anoda Pada Sistem Baterai Asam Sulfat. Vol. 06, No. 01 (2016) 20 – 26 FMIPA Universitas Padjadjaran : 2016

Ray Mundus dkk, Rancang Bangun Inverter Dengan Menggunakan Sumber Baterai Dc. Universitas Tanjungpura: 2016

Gurum Ahmad Pauzi, Desain Prototipe Generator Energi Listrik Terbarukan Berbahan Air Laut Untuk Sumber Penerangan Menggunakan Elektroda Cu(Ag)- Zn. Universitas Lampung : 2016