APLIKASI SIZING DAN DESIGN PV ROOFTOP RESIDENTIAL BERBASIS MOBILE ANDROID

Main Article Content

Abigail Engrasia Maharani
Dedet Candra Riawan
Mochamad Ashari

Abstract

SDGs merupakan tujuan global dengan berbagai macam tujuan salah satunya adalah SDG nomor 7. Dengan itu, diperlukan pengembangan PV di Indonesia. Di sisi lain, aplikasi android dapat menjangkau berbagai kalangan untuk turut serta berkontribusi dalam pencapaian SDG. Oleh karena itu, tugas akhir ini merancang aplikasi PV Rooftop sistem dan desain untuk mobile android demi membantu menyukseskan program pemerintah dalam mencapai tujuan SDGs nomor 7. Perhitungan dilakukan dengan clear sky irradiance dan dibandingkan dengan data sebenarnya. Analisis ekonomi dilakukan menggunakan simple payback period, ROI, dan NPV. Dengan rancangan yang ada, didapatkan error untuk pemodelan posisi matahari 2%, estimasi iradiansi untuk arah hadap, kemiringan sel surya, dan lokasi masing-masing memiliki error 5%, 5%, dan 13%, serta estimasi PV Output untuk variasi yang serupa masing-masing memiliki error 1%, 6%, dan 11%. Dengan error yang kecil dan perhitungan pada aplikasi android sama, maka pemodelan ternilai tepat untuk pemodelan tersebut.

Article Details

How to Cite
Abigail Engrasia Maharani, Dedet Candra Riawan, & Mochamad Ashari. (2021). APLIKASI SIZING DAN DESIGN PV ROOFTOP RESIDENTIAL BERBASIS MOBILE ANDROID. SinarFe7, 4(1), 101–106. Retrieved from https://journal.fortei7.org/index.php/sinarFe7/article/view/32
Section
Articles

References

P. Pradhan, L. Costa, D. Rybski, W. Lucht dan J. P. Kropp, “A Systematic Study of Sustainable Development Goal (SDG) Interactions,” Earth's Future, 10 November 2017.

J. Widodo, Y. H. Laoly dan A. Murbaningsih, “Peraturan Presiden (PERPRES) tentang Pelaksanaan Pencapaian Tujuan Pembangunan Berkelanjutan,” Jakarta, 2017.

D. Siswanto, “Outlook Permintaan Energi,” dalam Outlook Energi Indonesia (OEI) 2019, Jakarta, National Energy Council, 2019, pp. 21 - 34.

A. Sarkar, A. Goyal, D. Hicks, D. Sarkar dan S. Hazra, “Android Application Develpoment: A Brief Overview of Android Platforms and Evolution of Security Systems,” dalam I-SMAC (IoT in Social, Mobile, Analytics and Cloud), 2019.

G. M. Masters, Renewable and Efficient Electric Power Systems, New Jersey: John Wiley & Sons, Inc., 2004.

I. Jonan, "PERATURAN MENTERI ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL PERATURAN MENTERI ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL NOMOR4 9 TAHUN 2018 TENTANG PENGGUNAAN SISTEM PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA SURYA ATAP OLEH KONSUMEN PT PERUSAHAAN LISTRIK NEGARA (PERSERO)," Kementrian Energi dan Sumber Daya Mineral, Jakarta, 2018.

B. L. Capehart, W. C. Turner and W. J. Kennedy, Guide to Energy Management Seventh Edition, Lilburn: The Fairmont Press, Inc, 2012.

K. D. G. BADAN METEOROLOGI, "Ekstrem Perubahan Iklim," BMKG, November 2021. [Online]. Available: https://www.bmkg.go.id/iklim/?p=ekstrem-perubahan-iklim. [Accessed 1 Desember 2021].

PT. PLN (Persero), "Penetapan Penyesuaian Tarif Tenaga Listrik Bulan Oktober-Desember 2021," PT. PLN (Persero), 2021.

K. I. P. Dharmawan, "Studi Kelayakan Pemasangan Photovoltaic pada Gedung di Institut Teknologi Sepuluh Nopember berdasarkan data Clear Sky Irradiance," Institut Teknologi Sepuluh Nopember, Surabaya, 2018.

A. Walker, E. Lockhart, J. Desai, K. Ardani, G. Klise, O. Lavrova, T. Tansy, J. Deot, B. Fox and A. Pochiraju, "Model of Operation-and-Maintenance Costs for Photovoltaic Systems," National Renewable Energy Laboratory (NREL), 2020.